Lovely Man
Sinopsis
Cahaya, gadis pesantren, pergi ke Jakarta untuk mencari bapaknya, Syaiful, yang meninggalkan rumah waktu Cahaya masih berusia empat tahun. Sesampainya di ibukota, Cahaya menemukan bahwa bapaknya jauh dari harapannya. Syaiful ternyata setiap malam bekerja sebagai waria dengan nama Ipuy. Mereka berdua pun berjalan menyusuri jalanan ibukota semalaman, mencoba menemukan kembali ikatan keluarga yang sudah lama hilang.
Pemeran & Kru
Lihat SelengkapnyaVe Verdinand
Penata BusanaTeddy Soeriaatmadja
Penulis NaskahMalik
Perekam SuaraBobby Surjadi
Penata MusikKhikmawan Santosa
Penata SuaraIndra Tamoron Musu
ProduserFestival Film Indonesia 2012
1
Nominasi Penyunting Gambar Terbaik2
Pemenang Pemeran Utama Pria Terbaik3
Nominasi Penulis Skenario Asli Terbaik4
Nominasi Sutradara Terbaik5
Nominasi Pengarah Artistik Terbaik6
Nominasi Cerita Asli Terbaik7
Nominasi Film Terbaik